Selamat Datang di Laman Resmi Yayasan Nur Hidayah Surakarta
Monpers (Monumen Pers) Goes to SMP IT Nur Hidayah Surakarta

18-07-2024

SMP IT Nur Hidayah Surakarta diajak berkolaborasi dengan Monumen Pers Nasional (Monpers) dan Solopos Media Group untuk membuat sebuah acara bersama. Acara yang dilaksanakan di lapangan sekolah tersebut berjudul "Monpers Goes to School".

Bintang Utama SMP IT Nur Hidayah Surakarta Hafal 15 Juz dalam Al-Qur'an

13-06-2024

SMP IT Nur Hidayah Surakarta menggelar Akhirussanah Kelas IX Angkatan 18 di Graha Saba Buana, Sumber, Banjarsari, Surakarta. Kategori Bintang Utama diraih oleh Alimul Haq Al Fatih dari Kelas IX C dan Zharidah Himmah Al Alyyah dari Kelas IX F.

Pramuka SMP IT Nur Hidayah Surakarta Kirim Kontingen Ikuti Print V Malaysia

20-12-2023

Pramuka SMP IT Nur Hidayah Surakarta selenggarakan Pelepasan Kontingen Perkemahan Internasional (Print) V ke Malaysia. Sebelum Pelepasan Kontingen, ada pula sesi Pelantikan sepuluh siswa yang resmi dilantik menjadi Pramuka Penggalang Garuda.

Visitasi Akreditasi di Perpustakaan SMP IT Nur Hidayah Surakarta

06-12-2023

Tim Asesor Perpustakaan Nasional RI melakukan kunjungan dalam rangka akreditasi perpustakaan SMP IT Nur Hidayah Surakarta. Tim yang terdiri dari enam orang tersebut melakukan kunjungan ke sekolah pada siang hari.

Perayaan Milad 19 Tahun SMP IT Nur Hidayah Surakarta

23-11-2023

SMP IT Nur Hidayah Surakarta merayakan Milad ke-19 Tahun yang jatuh pada tanggal 1 November 2023. Kegiatan perayaan Milad tersebut pun digelar selama dua hari. Hari pertama diadakan jalan sehat, sedangkan hari kedua diadakan tausyiah.

NurHidayah.ID