Selamat Datang di Laman Resmi Yayasan Nur Hidayah Surakarta
Upacara HUT RI ke-76 SIT Nur Hidayah

17-08-2021

Pada upacara tahun ini, SIT Nur Hidayah menggelarnya secara luring dan daring. Upacara luring yang digelar diikuti oleh peserta terbatas dan tetap mematuhi protokol kesehatan. Sedangkan upacara daring dilaksanakan melalui Zoom Meeting dan live streaming Youtube.

Idul Adha 1442 H Bersama SIT Nur Hidayah

22-07-2021

Pada perayaan Hari Raya Idul Adha tahun ini, hampir seluruh SIT Nur Hidayah bisa kebetulan kompak melaksanakan penyembelihan hewan qurban pada hari Kamis, 22 Juli 2021. Hanya PAUD IT Nur Hidayah sendiri saja yang berbeda waktu penyelenggaraan penyembelihan.

5 Kekhasan dan 7 Program Unggulan Sekolah Islam Terpadu Nur Hidayah

01-07-2021

Bidang Pendidikan Yayasan Nur Hidayah membentuk Tim Redesain yang bertugas untuk melakukan riset terkait kualitas pendidikan di SIT Nur Hidayah bertajuk, "5 Kekhasan dan 7 Program Unggulan Sekolah Islam Terpadu."

Yayasan Nur Hidayah Gelar Kuliah dan Diskusi Sejarah

25-05-2021

Dalam rangka memperkuat Islamic Worldview dan konsep pendidikan yang ada, Yayasan Nur Hidayah mengadakan kuliah dan diskusi bertemakan “Rekonstruksi Sejarah Indonesia dan Perannya dalam Pembentukan Jati diri Bangsa di Masa Datang” pada Hari Selasa (25/05).

Halal bi Halal 1442H: Menjaga Semangat Al-Qur'an Tetap Menyala Pasca Ramadhan

24-05-2021

Yayasan Nur Hidayah menyelenggarakan Halal Bi Halal pada Sabtu (22/05) atau bertepatan 10 Syawal 1442 H di Nur Hidayah Convention Center. Halal Bi Halal yang mengambil tema "Menjaga Semangat Al-Qur'an Tetap Menyala Pasca Ramadhan" dengan pemateri Ustadz Abu Hasanuddin, S.Pd.I, Al-Hafidz dari Jember, Jawa Timur.

NurHidayah.ID