Selamat Datang di Laman Resmi Yayasan Nur Hidayah Surakarta
Outing Class: Murid SD IT Nur Hidayah Surakarta Berkeliling Keraton, Masjid Agung, & Pasar Klewer

15-03-2023

Sejumlah 122 murid kelas IV SD IT Nur Hidayah Surakarta mempelajari beberapa dolanan tradisional saat mengunjungi Keraton Kasunanan Surakarta. Selain di Keraton, mereka juga mengunjungi Masjid Agung dan Pasa Klewer.

Murid SD IT Nur Hidayah Surakarta Juara 1 Lomba Cerpen

15-03-2023

Alhamdulillah. Salah satu murid kelas I C SD IT Nur Hidayah Surakarta, Zanjabila Khadija, meraih Juara 1 jenjang SD dalam Kompetisi Cerpen Anak bertema "Aku dan Buku" dalam Solo Literacy Festival 2023. Acara tersebut dilaksanakan di Atrium Solo Grand Mall.

Kreatif! P5 SD IT Nur Hidayah Surakarta Buat Lilin dari Minyak Jelantah

08-03-2023

Minyak jelantah ternyata dapat dimanfaatkan sebagai bahan untuk membuat lilin. Itulah yang dilakukan oleh murid-murid kelas IV SD IT Nur Hidayah Surakarta di selasar teras ruang kelas. Kegiatan yang terbilang kreatif itu dilaksanakan dalam P5.

SD IT Nur Hidayah Surakarta Kunjungi Bandara Adi Soemarmo & Masjid Syeikh Zayed Surakarta

06-03-2023

Para murid kelas 2 SD IT Nur Hidayah Surakarta mengunjungi apron dan hanggar di Bandara Adi Sumarmo. Tidak hanya itu, mereka juga menaiki kereta api menuju ke Stasiun Balapan untuk Sholat Dhuhur berjama'ah di Masjid Syeikh Zayed Surakarta.

P5 SD IT Nur Hidayah Surakarta: Murid Wujudkan Peduli Lingkungan Sekitar Sekolah

04-03-2023

Mewujudkan kepedulian terhadap lingkungan, murid-murid kelas I SD IT Nur Hidayah Surakarta melakukan aksi nyata dengan memunguti sampah yang ada di lingkungan sekolah. Kegiatan ini merupakan bagian dari P5 yang mengambil tema Gaya Hidup Berkelanjutan.

NurHidayah.ID