LKP Nur Hidayah Gelar Pelatihan Penulisan & Publikasi Artikel Ilmiah
#LKP Nur Hidayah13-01-2024
Selama empat hari, LKP Nur Hidayah menyelenggarakan pelatihan penulisan dan publikasi artikel ilmiah secara daring. Serangkaian acara yang dilaksanakan di Zoom Meeting tersebut terbagi menjadi lima sesi dengan tiga pemb icara yang andal di bidangnya.
Yayasan Nur Rasyidah Magetan Ikuti Bimtek Keuangan di LKP Nur Hidayah
#LKP Nur Hidayah06-11-2023
Rombongan Yayasan Nur Rasyidah Magetan mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) Keuangan yang dilaksanakan oleh LKP Nur Hidayah. Tidak tanggung-tanggung, sebanyak 12 orang pengurus belajar tentang sistem keuangan di NHCC.
Semnas Optimalisasi Lembaga Pendidikan: Keuangan Bukan Satu-satunya Kunci
#LKP Nur Hidayah26-01-2022
Sebuah acara bertajuk “Seminar Nasional Optimalisasi Peran Lembaga Melalui Penguatan Manajemen Keuangan, SDM, dan BPI” diadakan oleh Nur Hidayah Training Center (NHTC) Yayasan Nur Hidayah. Acara ini diikuti oleh 170 orang pengurus yayasan JSIT dari 17 provinsi di Indonesia.